Sabtu, 07 Mei 2011

Apa Kabar Dunia

Apa Kabar Dunia


10 Gangguan Tidur yang Menakutkan

Posted: 07 May 2011 04:04 AM PDT

http://1.bp.blogspot.com/_TcyYFLMTKnU/S-WXiaggT1I/AAAAAAAAAD8/A6PcxrM2mKE/s1600/Gangguan-Tidur.jpg

Tidur seharusnya menjadi waktu yang damai dan rileks. Tapi bagi sebagian orang yang mengalami gangguan tidur, tidur bisa menjadi hal yang menakutkan. Apa saja gangguan tidur yang menakutkan?
Selengkapnya >>

Propolis, Air Liur Lebah yang Mampu Mengobati Hampir Segala Jenis Penyakit

Posted: 07 May 2011 02:52 AM PDT

http://www.methodsofhealing.com/Types_of_Healing/files/2008/08/apitherapy.jpg

Tahukah anda kalau sebenarnya lebah menghasilkan 4 macam produk. Orang-orang awam hanya tahu madu sebagai produk lebah. Namun selain madu lebah juga menghasilkan royal jelly, bee polen, dan propolis.
Selengkapnya >>

Beras, Ramuan Rahasia Lem Super Kuat

Posted: 07 May 2011 12:40 AM PDT

http://lppm.ipb.ac.id/images/beras.jpg

Peneliti mendapati bahan makanan pokok masyarakat modern Asia, beras juga merupakan ramuan rahasia bagi lem super kuat yang digunakan di China sekitar 1500 tahun lalu.
Selengkapnya >>

7 Fakta Tentang Orangutan Sumatera

Posted: 06 May 2011 10:41 PM PDT

http://www.orangutanwildadventure.com/images/orang-utan-sumatera.jpg

Orangutan Sumatera merupakan satu spesies tersendiri yang dikenal sebagai Pongo abelii, sedangkan Orangutan Kalimantan terbagi menjadi 3 sub-spesies yaitu Pongo pygmaeus-pygmaeus, Pongo pygmaeus wurmbi, dan Pongo pygmaeus morio.
Selengkapnya >>

Product Review: Gratis Internetan dan Nelpon Berjam-jam dari simPATI Freedom

Posted: 06 May 2011 10:55 PM PDT

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhGve1fl2hur2yw_eTiIe3iaJQHPsLtg_Ma9ydiB0ghoWWlquBk1hcjxEfeHf20ma4_UkjvT1w8XrRvRbCpWGEZlJhyphenhyphenKJOGHRx6d3KY98meARo8hrNjEA_rokJWC11zQVxjN-Fp4OkvZO5-/s1600/simPATI+internet.jpg

Rasanya tadi baru beli pulsa, tapi baru dipakai internetan sebentar kok tahu-tahu sudah habis saja ya? Padahal masih ingin browsing sana sini, dan download macam-macam. Sepertinya bukan saya saja yang sering mengalami hal ini, karena teman-teman pun banyak yang mengeluh hal senada.
Selengkapnya >>

Tidak ada komentar:

Posting Komentar